Juliyatmono Berpesan Remaja Jangan Sampai Otaknya Diracuni Narkoba

Date:

KARANGANYAR – Bupati Karanganyar H. Juliyatmono hadir dan memberikan pengarahan dalam Sosialisasi Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, Peredaran Gelap Narkoba dan Prekursor Narkotika di SMK Negeri Jatipuro pada, Selasa (22/2/22).

Dalam arahannya  Bupati menginginkan setelah lulus SMK para siswa mempunyai harapan, tujuan dan lebih hebat dari genereasi sebelumnya. Bupati juga menyampaikan betapa pentingnya menuntut ilmu. Karena akan berguna untuk masa depan

Juliyatmono menghimbau untuk berhati hati dalam bergaul, karena jika sudah terjerumus ke dalam narkoba akan membuat otak kita menjadi rusak.

”Narkotika itu yang diserang otak, kalau otaknya sudah rusak oleh narkoba ya berarti sudah rusak semua yang ada di pikiran pemakainya. Harapannya generasi muda di Karanganyar di masa depan harus sukses,” jelasnya.

baca: Tingkatkan Kapasitas, Kantin SD Muh 1 Ketelan Ikuti Uji Kompetensi dari Kemenkes RI

Tak lupa juga Bupati menghimbau jika tubuh kita harus selalu sehat. Bupati juga mengadakan sayembara siapa yang mendesain tulisan untuk kaos tentang anti narkoba terbagus akan di sablonkan dan digunakan untuk kabupaten Karanganyar. []

 

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Pilkada Usai, Ini Harapan Insan Wisata kepada Pemimpin Baru

GUNUNGKIDUL-Pilkada berlalu, sebentar lagi masyarakat siap untuk menyambut pemimpin...

Hasil Tabulasi PKS, Respati-Astrid Peroleh 60,43%

SOLO-Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) PKS Kota Solo, Daryono,...

Wapres Gibran Nyoblos di TPS 018 Manahan Solo

SOLO-Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka juga telah menggunakan...

Pakta Integritas Cawali dan Cawawali Surakarta dengan MUI, Berikut Isinya

SOLO-Pilkada Kota Surakarta 2024 sudah memasuki hari tenang, tepatnya...