317 Calon Jamaah Haji Boyolali Siap Diberangkatkan Tahun Ini

Date:

BOYOLALI – Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Boyolali, akan memberangkatkan 317 calon jemaah haji tahun ini.

Kepala Kantor Kemenag Boyolali, Hanif Hanani mengatakan, persiapan yang dilakukan pihak Kemenag salah satunya adalah memberikan pembekalan kepada calon jamaah haji, baik di tingkat kabupaten, maupun kecamatan. Ia mengungkapkan seluruh persiapan dokumen-dokumen seperti paspor milik calon jemaah haji juga telah siap

“Persiapan terdekat akan ada manasik haji tingkat kabupaten. Akan kami laksanakan tanggal 23 dan 24 Mei. Dilanjutkan manasik haji tingkat kecamatan itu empat kali dan semua harus selesai sebelum tanggal 3 Juni,” terangnya, Rabu (18/5/2022).

Lebih lanjut, Hanif mengatakan, pihak Kemenag Boyolali juga mempunyai 91 kuota cadangan yang telah dipersiapkan untuk musim haji tahun ini. Dan kepada calon Jemaah haji yang masuk kuota cadangan tersebut, Hanif mengaku juga tetap mempersiapkan mereka seperti calon jemaah haji yang fix akan berangkat.

baca: Bupati Sukoharjo Resmikan Dua Jembatan di Desa Krajan

“Dari 317 orang di data sementara, yang mengundurkan diri ada 6 orang. Terus, cadangan kami juga siapkan,” ucapnya. []

Share post:

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Halal Bihalal Pemuda Muhammadiyah dan NA Kottabarat: Rajut Kebersamaan, Kuatkan Ghirah

SOLO-Teguhkan ukhuwah dan semangat berorganisasi, Pemuda Muhammadiyah dan Nasyiatul...

Kopi Starbuck ‘Berdarah’ di Bandung Indah Plaza

BANDUNG-Beberapa perempuan pegang gelas Starbucks berisi “darah” di depan...

Bandung Lautan Palestina, Ribuan Massa Tuntut Hentikan Genosida

BANDUNG-Sekitar 25.000 massa menyuarakan dukungan untuk Palestina dalam aksi...

Gubernur Pramono Anung Apresiasi Kiprah Muhammadiyah DKI Jakarta

JAKARTA-Iringan musik Betawi mengalun meriah saat dua ondel-ondel menari...