Puisi: Hutanku

Date:

Pohon cemara nan hijau membentang luas

Burung-burung berkicau merdu

Bunga-bunga warna-warni

Semerbak harum

 

Tetesan embun membasahi daun-daun  nan hijau

Sinar matahari menerobos diantara pucuk-pucuk daun bambu

Sejauh mata memandang eloknya ciptaanNya

 

Namun sekarang keindahan mulai memudar seiring suara gergaji melengking menumbangkan pohon-pohon menghijau sedihnya alamku sudah hilang keindahannya

Banjir datang menerjang

Manusia menangis histeris

Penulis, Anis Salsabila Rahma 5c

SDIT Nurhidayah

Share post:

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

SDIT Nur Hidayah Berkomitmen Tidak Memakai Produk Pro Zionis

SOLO-Kondisi Palestina terkini menghadirkan keprihatinan yang luar biasa dari...

Laskar Pandanarang Berhasil Tekuk 5-1 atas Persitara Jakarta Utara

BOYOLALI-Hasil spektakuler diraih Persebi Boyolali dari perwakilan Jawa Tengah...

Halal Bihalal Pemuda Muhammadiyah dan NA Kottabarat: Rajut Kebersamaan, Kuatkan Ghirah

SOLO-Teguhkan ukhuwah dan semangat berorganisasi, Pemuda Muhammadiyah dan Nasyiatul...

Kopi Starbuck ‘Berdarah’ di Bandung Indah Plaza

BANDUNG-Beberapa perempuan pegang gelas Starbucks berisi “darah” di depan...