kabar berita info soloraya

Raih Doktor (HC) Tuntas Subagyo Bertekad Majukan Pendidikan di Sukoharjo

Tuntas Subagyo raih doktor HC

SUKOHARJO-UIPM (Universal Institute of Profesional Management) Malaysia memberikan gelar Doktor Honoris Causa (HC) dalam bidang Business Management kepada Tuntas Subagyo SAP, SM,MM Penganugerahan gelar tersebut dilakukan Sabtu (9/9) di Hotel Brother Solo Baru. Penganugerahan doktor kehormatan ini dilakukan karena Tuntas Subagyo SAP, SM,MM dinilai memiliki jasa luar biasa dalam bidang ilmu bisnis menajemen dalam membangun […]