Festival Kopi Klaten 2025 Ajang Promosi Pelaku UMKM

KLATEN-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Klaten kembali menggelar Klaten Coffee Festival 2025 di Alun-Alun Klaten pada Sabtu (18/10/2025). Festival yang telah memasuki tahun ketiga ini menampilkan lebih dari puluhan tenant pelaku industri kopi lokal Klaten. Festival yang diinisiasi oleh Dinas Koperasi, UKM, dan Perdagangan (DKUKMP) Klaten ini juga menggandeng pelaku UMKM kuliner untuk menyemarakkan gelaran ini. Acara […]
PNM Hadirkan Ruang Tumbuh dan Silaturahmi UMKM di PFL 2025

SOLO-PT Permodalan Nasional Madani (PNM) terus memperkuat komitmennya dalam membuka akses pasar yang lebih luas bagi pengusaha ultra mikro serta menghadirkan pengalaman mengikuti bazaar dengan menghadirkan bazaar UMKM pada ajang Pro Futsal League (PFL) 2025. Selama dua hari, 4–5 Oktober 2025 di GOR Manahan, Solo, sebanyak 4 nasabah PNM Mekaar diberi kesempatan untuk berpartisipasi dan […]
Smesco Indonesia Gandeng LPPOM MUI Perkuat Penetrasi Produk Halal UMKM

JAKARTA-Tingginya atensi para pengusaha UMKM di seluruh Indonesia terhadap akses mendapatkan sertifikat halal membuat Lembaga Layanan Pemasaran KUKM (Smesco Indonesia) mengambil langkah strategis dengan menggandeng Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) Jakarta. LPPOM merupakan lembaga yang bergerak di bidang inspeksi, pengujian, dan pelatihan, dan sertifikasi khususnya dalam memberikan solusi terkait mekanisme jaminan kehalalan produk […]
Workshop Minuman Herbal di Penang, PMI Antusias Pelajari Gaya Hidup Sehat dan Wirausaha

PULAU PINANG-Pertubuhan Masyarakat Indonesia (PERMAI) Penang bekerja sama dengan Rumpun Kimia Universitas Negeri Surabaya (UNESA) sukses menyelenggarakan International Workshop Herbal Drink: Healthy Lifestyle di Learning Centre PERMAI, Bayan Lepas, Malaysia, Ahad (28/9/2025). Workshop bertema “Making Bioactive Beverage for Variety Contemporary Healthy Drink for Indonesian Migrant Workers” ini diikuti puluhan peserta yang sebagian besar merupakan Pekerja […]
Pemprov DKI Serahkan Sertifikat Halal pada Pelaku Usaha Penggilingan Daging

JAKARTA-Dalam rangkaian kegiatan Jakarta International Trade & Entrepreneur Expo (JITEX) 2025 yang berlangsung di JCC, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama LPPOM DKI secara resmi menyerahkan Sertifikat Halal Penggilingan Daging kepada para pelaku usaha bakso di Jakarta, Jumat, 19 September 2025. Penyerahan sertifikat ini menjadi langkah penting untuk memastikan bahwa kehalalan produk bakso semakin terjamin. Pasalnya, […]
Festival Halal JIC 2025 Ajak Masyarakat Selekftif Terhadap Produk Halal

JAKARTA-Jakarta Islamic Centre (JIC) kembali menggelar JIC Halal Fair 2025, ajang tahunan bertema Halal Lifestyle yang menjadi ruang edukasi, hiburan, sekaligus promosi produk halal. Festival berlangsung selama dua hari, 13–14 September 2025, di Convention Hall JIC, Jakarta Utara, dengan berbagai rangkaian acara untuk masyarakat luas. Acara ini turut dibuka oleh Prof. Agus Suradika, Kepala Divisi […]
Baznas Jawa Tengah Salurkan Bantuan Modal Usaha ke 60 Mustahik

BOYOLALI-Sebanyak 60 orang mustahik (orang yang berhak menerima zakat) produktif di wilayah Kabupaten Boyolali hari ini, Kamis (31/7/2025) menerima bantuan modal usaha dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan penyerahan bantuan modal usaha yang dihadiri oleh Bupati Boyolali Agus Irawan tersebut diselenggarakan di Front One Budget Hotel Kabupaten Boyolali dalam acara Sosialisasi […]
Talenta Wirausaha BSI Raih Penghargaan Best Sustainability in Finance & Skills Recognition for MSMEs

JAKARTA-Program Talenta Wirausaha BSI (TWB) PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mendapatkan predikat sebagai Best Sustainability in Finance & Skills Recognition for MSMEs dalam acara Mata Lokal Fest 2025. TWB BSI dinilai memberikan kontribusi pertumbuhan UMKM. Baik dari sisi ekonomi, sosial maupun lingkungan. Direktur Retail Banking BSI Harry Gusti Utama mengatakan Talenta Wirausaha BSI menjadi […]
Dukung UMKM Bupati Sigit Resmikan Night Market Langen Bogan

SRAGEN-Di tengah tantangan ekonomi global, Pemerintah Daerah (PEMDA) Kabupaten Sragen hadir dengan solusi konkret untuk memperkuat ketahanan ekonomi daerah. Bupati Sragen, Sigit Pamungkas, meresmikan Night Market Langen Bogan pada Sabtu (19/4/2025) sebagai langkah nyata mendukung pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). “UMKM adalah pilar utama daya tahan ekonomi, mereka penggerak ekonomi daerah yang menyediakan […]
Maybank, Muhamadiyah dan LPPOM DKI Jakarta Kolaborasi Dukung UMKM Halal

JAKARTA-Sinergi untuk Pertumbuhan Mendukung UMKM Halal Indonesia jadi tema dalam kegiatan penandatanganan kerjasama kolaborasi antara Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) DKI Jakarta, LPM UMKM Muhammadiyah Jakarta dengan Maybank Jakarta Indonesia, Kamis (27/2/2025). Penandatanganan dilakukan di Gedung Sentral Senayan 3 lantai 28, Jakarta. Direktur LPPOM MUI DKI Jakarta drg. Deden […]