Pemuda Kresna Sumber Nayu Joglo Beri Sembako Penarik Becak

Date:

SOLO – Dalam rangka bakti sosial kepedulian terhadap warga masyarakat miskin  yang berdampak Covid – 19, Pemuda KRESNA Sumber Nayu Kelurahan Joglo yang dipimpin Yulianto dan Sarwono, membagikan 30 Paket Sembako kepada para Penarik becak, tuna wisma, supeltas.

kegiatan diawali dengan doa bersama dan diberangkatkan oleh anggota DPRD Kota Surakarta Suwanto pada dari Pendopo Kelurahan Joglo Kecamatan Banjarsari, Sabtu 11 April 2020.

Adapun dari 30 paket sembako tersebut dibagikan kepada 23 orang pengemudi becak, 6 orang tunawisma, dan 1 orang supeltas, yang berada di sekitar Joglo, Bonoloyo, dan wilayah sekitarnya.

Sementara itu Lurah Joglo, Hariyo Seno, sangat mengapresiasi dan mengucapkan terimakasih serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada Pemuda KRESNA Sumber Nayu Kelurahan Joglo, yang telah membantu memberikan sembako kepada warga masyarakat miskin berdampak Covid – 19 khusus nya para Pengemudi becak, Tuna Wisma, Supeltas. Semoga Allah SWT membalas amal kebaikan kita semua.

 

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Pilkada Usai, Ini Harapan Insan Wisata kepada Pemimpin Baru

GUNUNGKIDUL-Pilkada berlalu, sebentar lagi masyarakat siap untuk menyambut pemimpin...

Hasil Tabulasi PKS, Respati-Astrid Peroleh 60,43%

SOLO-Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) PKS Kota Solo, Daryono,...

Wapres Gibran Nyoblos di TPS 018 Manahan Solo

SOLO-Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka juga telah menggunakan...

Pakta Integritas Cawali dan Cawawali Surakarta dengan MUI, Berikut Isinya

SOLO-Pilkada Kota Surakarta 2024 sudah memasuki hari tenang, tepatnya...